Daftar 18 Mahasiswa-Mahasiswi Undana Kupang Yang Raih Prestasi Sepanjang 2023

- Minggu, 3 September 2023 | 12:32 WIB
Ribuan lulusan Undana Kupang yang dikukuhkan pada Sabtu, (2/9/2023) kemarin.  (victorynews.id/Kekson Salukh.)
Ribuan lulusan Undana Kupang yang dikukuhkan pada Sabtu, (2/9/2023) kemarin. (victorynews.id/Kekson Salukh.)

KUPANG, VICTORYNEWS - Universitas Nusa Cendana atau Undana Kupang tidak hanya dikenal sebagai Universitas Negeri terbesar di Provinsi NTT.

Undana Kupang juga dikenal sebagai laboratorium prestasi di Bumi Flobamorata. Pasalnya, Undana Kupang mencetak mahasiswa-mahasiswi yang berprestasi, unggul, dan berdaya saing.

Berikut daftar sejumlah prestasi yang ditorehkan mahasiswa-mahasiswi Undana Kupang dalam bidang akademik, olahraga, dan seni  dalam tahun ini.

Baca Juga: Kejari TTU Lelang Sejumlah Barang Rampasan Hasil Korupsi Oknum Mantan Kades

1. Adel Toi dan Yosua Nobrihas
National University Debating Championship (NUDC) Novice 3rd
Runner Up.
2. Austin, Christin, Papi Jemst, Management National Essay Competition 2023 Juara I.
3. Apriana Dangga, Debora Mboeik, Andreas Ayup (Ilmu Komunikasi) Juara 1 Lomba Debat nasional bertema.
4. Maria Pusun Manuk & Ramadhan Umar
Tenowai/ Pend Fisika Lomba Media
Pembelajaran Digital Kategori Saintek
Forkom Juara 3.

Baca Juga: Mantan Napi Bisa Jadi Caleg, Data KPU RI Ungkap Ada 52: NTT Kirim Tiga Nama

5. Muhamad Z. Prasong (Penjaskesrek)
Medali Emas Pencak Silat Putra, Sea
Games Kamboja.
6. Marselino Varelian Fallo Juara 1, Lari 10 Km kategori Putra Nasional Maybank
Marathon 2023 (27/8 2023).
7. Ingky Dahlia Pinis (Psikologi) Medali Emas dan Perunggu Cab Kempo. Pra-PON Surabaya, lolos PON 2024 Aceh.
8. Sarah Mohar (Ilmu Politik/Fisip)Medali Perunggu.

Baca Juga: Resep Membuat Kue Bolu dengan Bahan yang Murah Meriah Tetapi Lezat di Lidah

9. Hilda Anggriani Ratu (Peternakan) Medali Perunggu.
10. Dionisius Hadimarino Ramli (Ilmu Hukum) Medali Perak.
11. Gaverin N.F. Rade Wila (Pend T. Elktro) Medali Perak.
12. Paulo Populis Romy Junico de Maria (Ilmu Hukum) Medali Emas.
13. Triyuen T.A. Alexander (Penjaskesrek)
Medali Emas Pra PON.

Baca Juga: Wakili Indonesia, Atlet NTT Raih Prestasi Gemilang di Ajang Dili Marathon Tahun 2023

14. Zakarias Naimena (Penjaskesrek)
Peringkat 5 Lolos PON.
15. Julyano Kobesi (Ilmu Komputer) Medali Emas.
16. Helna Sani Elianora Kana Medali Perunggu Pra PON.
17. Cyprianus Palbeno Peringkat 5 lolos PON.
18. Maria Dewita Kono (Ilmu Hukum)
Medali Perunggu. ***

Editor: Paschal Seran

Tags

Artikel Terkait

Terkini

7 Camat di Kabupaten Kupang Diganti

Jumat, 22 September 2023 | 14:54 WIB

Kemendagri Gelar Pelatihan Bagi Aparatur Desa di NTT

Jumat, 22 September 2023 | 09:17 WIB

Resmi Buka TMMD di Kodi, Begini Pesan Bupati SBD

Kamis, 21 September 2023 | 18:21 WIB

Hakim Tolak Eksepsi Terdakwa Kasus Bawang Merah Malaka

Kamis, 21 September 2023 | 12:45 WIB
X