KPU Kabupaten Alor Umumkan Peserta Lulus Tenaga Pendukung di Sekretariat PPK

- Senin, 27 Februari 2023 | 09:57 WIB
KPU Kabupaten Alor mengumumkan peserta lulus eleksi Tenaga Pendukung Sekretariat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) pada Sekretariat KPU Kabupaten Alor untuk Pemilu 2024. (Dok KPU Kabupaten Alor)
KPU Kabupaten Alor mengumumkan peserta lulus eleksi Tenaga Pendukung Sekretariat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) pada Sekretariat KPU Kabupaten Alor untuk Pemilu 2024. (Dok KPU Kabupaten Alor)

KALABAHI, VICTORYNEWS - Setelah melalui beberapa tahapan atau seleksi, KPU Kabupaten Alor mengumumkan peserta lulus eleksi Tenaga Pendukung Sekretariat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) pada Sekretariat KPU Kabupaten Alor untuk Pemilu 2024.

Mereka akan bekerja dalam membantu kelancaran di 17 sekretariat PPK KPU Kabupaten Alor pada Pemilu 2024 mendatang

Setiap kecamatan terdapat dua orang tenaga pendukung namun ada beberapa kecamatan hanya satu tenaga pendukung.

Baca Juga: Sekcam Alor Timur Diduga Cabuli Anak Tiri, Minta Izin tidak Masuk Kantor

Nah, berikut ini daftar nama peserta yang lulus seleksi yang diperoleh dari KPU Kabupaten Alor, Senin (27/2/2023). ***

 

 

Editor: Polce Siga

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X